Lompat ke konten

Cara menggunakan fitur Berkas(file) di goklas.id

  1. Pertama, buka browser di laptop atau smartphone Anda, kemudian, ketik app.goklas.id di Address Bar milik browser
  1. Login dengan menggunakan akun Goklas.id atau pilihan akun yang tersedia
  1. Pada halaman utama Goklas.id, pilih menu Berkas dibagian atas.
  1. Selanjutnya, pilih menu +Baru , pilih file yang akan diunggah atau buat file yang akan diunggah.
  1. Pada kotak explorer yang muncul, cari file yang akan diunggah atau upload ke Google Drive
  1. Selanjutnya, pilih file tersebut (kamu dapat memilih file lebih dari satu) dan tekan tombol Open
  1. Proses upload segera dimulai
  1. Setelah proses upload selesai, maka file akan tersimpan di Goklas.id